Stiker Dinding Kreatif untuk Stop Kontak Anda

Stiker Dinding Kreatif untuk Stop Kontak Anda

Desain adalah suatu kreatifitas ide yang dituangkan melalui sebuah karya visual yang dapat dinikmati oleh semua kalangan. Kreatif yang diejawantahkan dalam bentuk tulisan adalah sebuah simbolisasi ilmu desain. Disini kita dilatih bagaimana mengembangkan ide kreatif yang mana bermula dari sinilah akan tercipta sebuah karya yang indah. Dalam tulisan ini, kita akan sedikit membahas tentang kreatifitas sebuah stop kontak. Stop kontak adalah sebuah penghubung yang dapat dimasukan ke soket listrik yang dilapisi kuningan atau timah, yang berhubungan langsung dengan sumber listrik. Namun, pernahkah Anda melihat sebuah stop kontak dengan berbagai desain yang terlihat sangat lucu? Atau, apakah ini sudah pernah terlintas dalam benak Anda? Banyak orang yang mulai berkreasi untuk menghiasi stop kontak di rumah mereka. Ternyata wallsticker adalah pilihan yang terbaik untuk menghiasi stop kontak. Memang terdengar sangat unik, tetapi cobalah tengok beberapa contoh desain berikut yang akan menginspirasi Anda untuk segera menghias stop kontak di rumah Anda dengan menggunakan wallsticker
Wallsticker Vinyls - series listrik oleh Ziemowit Mayor. Robot menggemaskan ini tampaknya tidak terlalu senang dengan songket listrik Anda. Namun Anda tidak bisa menahan senyum ketika melihat ekspresinya.
1-creative-outlet-stickers



Wallsticker Vinyls – series listrik oleh Ziemowit Mayor. Desain ini memberikan arti lain yaitu ‘tenaga kerja’.  Karena simbol manusia yang sedang berjalan pada roda yang berputar.
3-creative-outlet-stickers


Wallsticker Franklin Kite oleh HU2. Dan ini adalah bagaimana listrik bekerja! Oke, desain ini sangat terlihat tidak nyata, tetapi masih terkesan informatif dan menggemaskan.
6-creative-outlet-stickers


Wallsticker Hamster Fixed Gear oleh HU2. Cimon hamster keci ini menjadi sangat bersemangat untuk mendapatkan makanannya dengan berbagai upaya untuk mengisi power batre Anda! Masih terlihat sangat menarik bukan?
7-creative-outlet-stickers

Wallsticker Robot Listrik Kecil oleh verryberry. Robot kecil ini ingin menjadi teman Anda dan mengisi batre gadget Anda untuk Anda.
14-creative-outlet-stickers

Wallsticker Ekspresi wajah. Wallsticker ini adalah pilihan yang pintar dan super imut bagi Anda yang ingin membuat hari Anda sedikit lebih cerah.
15-creative-outlet-stickers
Kertas Kincir Wallsticker Angin oleh HU2.  Sepertinya kincir angin kertas ini dapat dimanfaatkan dengan baik.  Sebuah cara kreatif untuk menjaga daya aliran stop kontak Anda.
16-creative-outlet-stickers

Van Gogh Sticker. Apakah seni yang Anda kerjakan membuat Anda merasa jenuh? Jika Anda mencintai seni lukis, cobalah wallsticker ini. Lihatlah, bagaimana desain ini sangat menyenangkan untuk Anda.
17-creative-outlet-stickers

Simpson Sticker oleh Ambiance. Semua orang di rumah akan melakukan terkesan dan penasaran dengan desain yang satu ini.
19-creative-outlet-stickers

Gaya Rambut oleh Ambiance.  Anda tidak perlu untuk memanggil penata rambut untuk desain yang satu ini. Wallsticker ini lebih baik dari sebuah penataan rambut.
20-creative-outlet-stickers


Bisnis wallsticker memang sangat menguntungkan tahun ini. Di beberapa tempat perbelanjaan, sudah banyak dijual wallsticker untuk menghiasi dinding Anda supaya tidak terkesan membosankaninformasi : Sribu

Share this:

Related Posts
Disqus Comments